Kimia Medisinal 5
Farmakodinamika Insulin
Hormon insulin merupakan salah satu hormone yang dihasilkan oleh pancreas. Hormon ini berfungsi mengatur konsentrasi glukosa dalam darah. Kelebihan glukosa akan dibawa ke sel hati dan selanjutnya akan dirombak menjadi glikogen untuk disimpan. Kekurangan hormon ini akan menyebabkan penyakit diabetes yang ditandai dengan meningkatnya kadar glukosa dalam darah. Kelebihan glukosa tersebut dikeluarkan bersama urine
link video : https://youtu.be/IVvM6N5wDqk
Bagaimana jika suatu pemutakhiran bakteri mengalami kendala apa yang bakal terjadi,jelaskan
BalasHapus